Sudah jadi kebiasaan setelah menonton sebuah film dan film tersebut menarik perhatian saya, dan apabila saya menyukainya, maka akan berakhir pada sebuah tulisan. Wkwkwk. Kali ini film yg beruntung (?) adalah War of The Arrows, atau judul internasionalnya Arrow, The Ultimate Weapon. Bermula dari female crush saya pada Moon Chae Won, melabuhkan saya pada film panah memanah ini. Settingnya sendiri berada pada jaman invasi bangsa Manchuria ke Korea tahun 1636 silam. Perlu diceritain detailnya? Nggak usah ya? Jujur saya nggak ngerti soal itu. Toh ini bukan tugas kuliah yg mengharuskan saya meneliti background kejadian yg membalut sebuah film. Ini hanya sebuah tulisan acak-acakan kayak biasanya. LOL. Udah pada tahu kan saya suka Moon Chae Won sejak The Princess Man, dan film ini juga rilis di tahun yg sama, sehingga dalam setahun itu Che Won eonni berkutat sama drama dan film yg berbau Joseon. Bahas apanya dulu ya? Ah..selalu begini deh..problem umum ketika mulai m
Share What I Want to Share